Mobil Lamborghini adalah mobil sport super mewah yang memiliki harga cukup mahal, namun performa mobil lamborghini yang memang hebat yang dapat menempuh 300km/jam hanya dalam hitungan detik membuat mobil ini memiliki harga yang cukup lumayan , selain itu segi interior dan kelistrikan yang sangat modern membuat mobil ini nampak mewah dan juga mobil ini memang sudah termasuk mobil sport pintu 2 yang digemari oleh banyak orang, dan masih bisa dihitung orang yang memiliki mobil mobil ini di indonesia.

0 komentar:
Posting Komentar